Tanggung Jawab Pekerjaan Bagian Quality Kontrol(QC) di Industri Garment manufaktur Apakah anda adalah seorang Quality Kontrol di industri garment ataukah anda pingin melamar pekerjaan sebagai Quality kontrol di industri garment?Dalam artikel kali ini akan di jelaskan mengenai Tanggung jawab pekerjaan bagian Quality kontrol di industri garment. Sebagai Quality Kontrol( QC) di industri garment manufaktur wajib mengetahui tugasnya. Sebenarnya secara umumnya tugas QC memiliki kesamaan dengan manufaktur lain,namun ada sedikit perbedaan dalam penerapannya di industri garment manufaktur . Tanggung jawab personel QC dapat bervariasi dari satu bagian ke bagian lainnya tetapi tanggung jawab pekerjaan utamanya tetap sama yaitu berperan dalam mempertahankan standar kualitas yang di inginkan oleh buyer. Beli?klik disini Tugas dan Tanggung jawab pekerjaan bagian Quality Control di industri garment manufaktur Menetapkan standar kualitas untuk pabrik men...
Pendidikan Garmen—Seputar Pakaian dan Pabrik Garmen.Tentang isu dan perkembangan Pabrik garmen.Disini ada Tips dan Cara panduan bagi para peminat untuk menjadi seorang profesional penjahit,industri garment dan konveksi.Blog pendidikan garment adalah panduan, wawasan,tips dan cara untuk menjadi karyawan garment maupun konveksi dan panduan untuk wirausaha Pakaian jadi.Pendidikan Garmen—Bisnis, Informasi,Merchandiser,PPIC,Tehnik industri,Proses produksi,Pola,menjahit